1.Mudah Menyerah
Ciri-ciri type orang yang mudah menyerah
- Selalu menghindari tantangan
- Selalu menolak kesempatan
- Selalu meningalkan banyak tawaran
VERBAL yang sering diucapkan :
- Saya tidak mau…..
- Saya tidak bisa……
- Bagiku tidak mungkin untuk…….
- Biasanya kami seperti……..
- Sayakan terlalu tua/muda untuk……
2.Mudah Puas
ciri type orang yaCiring mudah puas adalah
- Mengerjakan sesuatu secukupnya saja
- Engan melakukan upaya lebih
- Gampang puas dengan apa yang sudah diperoleh
VERBAL yang sering diucapkan :
- Ini sudah cukup bagus kok……
- Ini aja udah……
- Buat apa capek-capek, Ini kan sudah bagus…..
- Tidak ada gunanya mengerjakan ini……
3.Tidak Pantang Menyerah
Ciri-ciri type orang yang tidak Pantang menyerah adalah
- Selalu semangat untuk mencapai yang terbaik
- Selalu memikirkan berbagai kemungkinan yang akan terjadi
- Selalu Berusaha
- Berani mencoba hal-hal yang baru.
VERBAL yang sering diucapkan :
- Wah, Ini menarik untuk kita coba…..
- Ayo, Kita pasti berhasil untuk…..
- Ini penuh tantangan…..
- Pasti ada jalan keluarnya…..
Label: Tips Sukses
Comments :
Posting Komentar